omong kosong
Lucu, menggelikan
Menancap idealisme sedalam bumi
Tapi realisasi?
Hanya omong tanpa bukti
Hanya ingin tanpa jadi
Bicara melangit mencapai pelangi
Tapi bukti?
Hanya indah tanpa asli
Hanya tipu yang pasti
Lucu, memuakkan
Anggap diri paling berani
Ternyata hanya pengecut takut mati
Tunjukkan bukti sedalam bumimu
Tunjukkan asli mencapai pelangimu
Jika memang kau bukanlah penipu
Menancap idealisme sedalam bumi
Tapi realisasi?
Hanya omong tanpa bukti
Hanya ingin tanpa jadi
Bicara melangit mencapai pelangi
Tapi bukti?
Hanya indah tanpa asli
Hanya tipu yang pasti
Lucu, memuakkan
Anggap diri paling berani
Ternyata hanya pengecut takut mati
Tunjukkan bukti sedalam bumimu
Tunjukkan asli mencapai pelangimu
Jika memang kau bukanlah penipu
Komentar
Posting Komentar
Terimakasih sudah membaca blog ini dan bersedia meninggalkan jejak dalam komentar,semoga bermanfaat ya. ^_^