Yang Lebih Menarik Dari Dunia
Dunia memang sangat menarik untuk dikejar habis-habisan. Memang seperti itulah fitrahnya.
Tapi yang menemukan kedamaian dan sesuatu yang lebih menarik dari dunia ini, tidak akan pernah rela menukar kedamaian dan ketenangan yang menelusupi hati dengan dunia itu..
Sebab ia lebih indah dari yang paling indah.
Sebab ia yang paling pantas dikejar dan dipuja dengan sangat luar biasa.
Bertahanlah!
Genggam erat Al-Qur'anmu itu! Ia hidup dan matimu.
Komentar
Posting Komentar
Terimakasih sudah membaca blog ini dan bersedia meninggalkan jejak dalam komentar,semoga bermanfaat ya. ^_^